Menambal plafon gypsum sebenarnya adalah pekerjaan yang tidak sulit. Anda pasti sudah tidak sabar ya,
silahkan siapkan alat dan materialnya sbb:
- Pisau potong
- Kompon
- Gergaji besi
- Kape
- Potongan papan gypsum
- Textile
- Lubangi plafon yang terkena tetesan air hujan dengan gergaji besi tanpa gagang.
- Potong papan gypsum seukuran lubang plafon.
- Aduk kompon dengan air
- Tempelkan potongan papan gypsum yang telah diolesi adukan kompon ke lubang plafon.
- Tahan dengan tangan sampai potongan papan tadi tidak jatuh.
- Olesi dengan kape bekas potongan tadi dan ditempel textile.
- Dikompon sekali lagi sampai tidak terlihat bekas potongan plafon, tarik dengan kape sehingga permukaan plafon terlihat rata.
- Selesai.
nicegan artikenya Perumahan Baru Gading Terrace
ReplyDeleteWaah.. keren infonya terimakasih yah..
ReplyDeleteOh iyah infonya gan buat yg cari perumahan baru di bandung... :D